Dukung Program Pemerintah,PTPN 4 Distrik I Kebun Bah Jambi Laksanakan Vaksinasi Booster
Simalungun,Hunternews.today.com 1/7/2022.
Dalam mendukung Program Pemerintah PTPN4 lakukan Vaksinasi melalui Distrik I Kebun Bah Jambi.Vaksinasi yang di suntikkan kepada karyawan dan masyarakat umum adalah Vaksinasi Booster.
Acara dilaksanakan bertempat di Wisma Sitalasari Bah Jambi.
Kali ini pihak Management Distrik I Bah Jambi menggelar vaksinasi jenis Booster, dengan sasaran sebanyak 504 peserta.
Dengan menargetkan para karyawan , pensiunan, dan masyarakat umum. Management Kebun Bah Jambi bekerjasama dengan Badan Intelijen Negara ( BIN ) , Puskesmas Jawa Maraja Bah Jambi , Puskebun Bah Jambi dan Rumah Sakit Laras.
Vaksinasi di laksanakan selama 2 hari ( 29 -30 Juni 2022 ).
Menurut Tri Mangkurat, pelaksaan vaksinasi ini cukup berguna bagi seluruh rakyat Indonesia , terutama yang berada di wilayah Distrik I PTPN IV Bah Jambi.
” Pelaksanaan vaksinasi booster ini merupakan wujud dukungan PTPN 4 terhadap program Pemerintah menuju Indonesia hebat dan Indonesia sehat ” ucapnya.
“Alhamdullilah , ada sebanyak 504 peserta yang telah melaksanakan Vaksinasi Bosster ” ujarnya.
Tri juga mengucapkan terimakasih kepada seluruh jajaran Kebun Bah Jambi , Badan Intelijen Negara (BIN) dan seluruh tenaga medis yang ada dari Dinas Kesehatan Kabupaten Simalungun,ungkap Manager Kebun Bah Jambi tersebut kepada awak media.(Heri Guci)
Related Posts
Unras KMPD Dukung Poldasu Tangkap Penyebar Vidio Hoaxs Dinasti Dracula
Diduga Tak Netral Dipilkada 2024 Warga laporkan Kepala Dinas Kesehatan Simalungun Ke Bawaslu
Aquabike jetski championship 2024 Plt Bupati Simalungun Ajak Pembalap Promosikan Keindahan Danau Toba
Pegawai KPH II Ungkap Bisnis Illegal Meilin dan RN, Masyarakat Desak TNI Pertahankan Kedaulatan Negara 15 Nov.2024
TPT Longsor Rusak Lahan Petani, Kepala BPTB Resman Saragih, Harus Menunggu Surat Laporan Resmi
No Responses